Kemasyhuran, keunikan Masjid Qisas, Jeddah, Arab Saudi

Share This Post
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  

JEDDAH, Jatimexplore.net – Haloo sahabat traveller…….

Kali ini sahabat traveller mengunjungi masjid Qisas, yang terletak di Balad, Jeddah ibu kota Arab Saudi.

Masjid yang terletak tepat diantara jalan Bagdadiyah, jalan Sheikh Al Juffali dan jalan Madinah, menjadi tujuan utama jama’ah Indonesia yang menjalankan ibadah umroh, atau ibadah Haji saat city Tour, atau ketika jama’ah menuju Bandara King Abdul Aziz di Jeddah.

Masjid Qisas, dalam hukum Islam yang artinya pembalasan, dimana di luar halaman masjid ini terdapat pula sebuah bangunan terbuka, berlantaikan keramik, disitulah tempat eksekusi seorang terpidana berbagai kasus. Memang kelihatan mengerikan, namun masjid ini tetap sama dengan masjid masjid lain, tempat melaksanakan shalat fardhu berjamaah, dengan arsitektur yang simple, tapi tetap menarik dan indah.

Dihalaman depan masjid Qisas, terdapat berbagai penjual makanan, sesuai lidah jamaah Indonesia, mulai rujak, bakso, serta berbagai gorengan tersedia.

Karena ini lingkungan masjid, sebaiknya Traveller tetap membuang sampah di tempat yang telah di sediakan.

Salam traveller. (EdanE)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *